Pengen Kuliyah dapat Beasiswa, ini Info penerimaan mahasiswa baru IPB

- 2 Mei 2023, 08:27 WIB
Penerimaan mahasiswa baru IPB
Penerimaan mahasiswa baru IPB /Tangkap layar bud.admisi.ipb.ac.id/

- Biaya pendidikan Rp 15 juta/semester.

- Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF) yang hanya dibayarkan sekali sebesar Rp 50 juta/orang untuk semua program studi kecuali Ilmu Gizi dan Kedokteran Hewan Rp 70 juta/orang serta Bisnis Rp 90 juta/orang.

- Biaya asrama PPKU IPB Rp 1,4 juta pada tahun pertama.

- Biaya iuran BPJS Rp 1,320 juta/tahun.

- Biaya penunjang pendidikan termasuk biaya hidup, asrama, buku, dan riset.

Dengan demikian, pendaftar yang diterima jalur BUD tidak membayar biaya pendidikan sejak diterima di IPB.

Baca Juga: TOP 1000 Sekolah! Rekom buat orang tua siswa, ini 10 SMA Unggulan di Kabupaten Tanah Bumbu

Adapun untuk cara pendaftaran BUD dilakukan secara kelembagaan (bukan perorangan) oleh Pemerintah Pusat/Daerah/Perusahaan/BUMN/Lembaga/Yayasan yang dilakukan secara online di laman https://bud.admisi.ipb.ac.id/.

Jadi kalian bisa cek informasi BUD di pemerintahan daerah sekitar atau perusahaan yang menyelenggarakannya ya!

Tanggal Penting BUD
Pendaftaran: 1 Februari - 28 Mei 2023
Pengumuman: 3 Juli 2023
Registrasi online: 4-14 Juli 2023
Pembayaran UKT: 4-14 Juli 2023

Halaman:

Editor: M. Khairil Ansyari

Sumber: bud.admisi.ipb.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah