Kota Mistis yang berada di Kabupaten Kotabaru, tiga artis nasional yang pernah mengalami kejadian mistis

- 2 April 2023, 00:11 WIB
Ilustrasi Kota Ghaib Saranjana di Kabupaten Kotabaru Provinsi Kalimantan Selatan
Ilustrasi Kota Ghaib Saranjana di Kabupaten Kotabaru Provinsi Kalimantan Selatan /Freepik/wirestock/

Baca Juga: KEREN! Pemkab Tanah Bumbu Raih Peringkat Ketiga Se-Kalsel dalam Pengawasan Kearsipan

Ketika konser berlangsung ia juga melihat kelakuan aneh dari para penontonnya yang sulit untuk ia sebutkan seperti apa persisnya keanehan mereka. Ada satu momen di mana ia merasa, penonton berjoged heboh pada sebuah lagu yang tak seharusnya.

Ari Lasso bahkan merasa sulit untuk menyebutkan nama kota tempat ia mengadakan konser, namun ia sedikit ingat bahwa kota tempat ia melakukan konser itu bernama Kota Saranjana. Pada saat itu, Ari Lasso dan tim juga tidak mandi untuk mengikuti kepercayaan warga setempat.

Baca Juga: WARNING BAGI PENGUSAHA! Ini Sanksi bagi Pengusaha yang Telat atau tidak bayar THR pada Karyawan

Akan tetapi, ada salah satu kru yang ngeyel. Ia mandi dan ia mengalami patah tulang di bagian tangan. Selesai menyanyi, Ari Lasso lantas merasa heran ketika melihat ke arah penonton, karena jumlahnya tidak sama seperti ketika ia masih bernyanyi. 

3. Ada Band
Ada Band, juga pernah pengalaman mistis saat konser di Kotabaru pada 2005. Saat itu, promotor hanya menjual sekitar 8.000 tiket. Namun total penonton membeludak hingga berjumlah 14.000.

Saat konser berlangsung, para penonton hanya terdiam tanpa menunjukkan antusiasme sedikit pun. Selain itu, band tersebut juga dikagetkan ketika menjelang konser selesai. Para penonton itu lenyap seketika, padahal hanya ada satu akses keluar masuk area konser.

Halaman:

Editor: M. Khairil Ansyari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x